Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Catat! Ini Daftar Tempat Vaksin Sinovac Gratis di Jakarta

Bagi warga Jakarta yang ingin mendapatkan vaksin virus corona Sinovac, maka bisa mendaftarkan diri melalui online, gratis.
Masyarakat bisa mendapatkan vaksin Sinovac di Jakarta, secara gratis./ilustrasi
Masyarakat bisa mendapatkan vaksin Sinovac di Jakarta, secara gratis./ilustrasi

Bisnis.com, JAKARTA - Dalam rangka menekan penularan Covid-19 dan mempercepat mencapai herd immunity, pemerintah telah melakukan vaksinasi secara gratis. Untuk saat ini vaksin yang pemerintah sediakan yakni AstraZeneca dan Sinovac. 

Bagi Anda warga DKI Jakarta yang masih ragu menggunakan vaksin AstraZeneca kini beberapa tempat telah menyediakan vaksin Sinovac.

Berikut daftar sentra vaksinasi Covid-19 per Kamis (24/06/2021) yang menggunakan vaksin Sinovac.

1. Sentra Vaksinasi Universitas Budi Luhur

Jadwal: 21 Juni-16 Agustus 2021, Senin-Jumat pukul 08:00-14:00 

*Sabtu tentative

Lokasi: Auditorium Grha Mahardika Bujana

Syarat: 

- Berusia 18+ tahun

- Membawa KTP DKI Jakarta (KTP Non DKI wajib membawa Surat Domisili dari RT setempat)

2. Sentra Vaksinasi Universitas Pancasila

Jadwal: 21 Juni-8 Juli 2021, Senin-Jumat pukul 09:00-13:00 

Lokasi: Aula Masjid At-Taqwa Universitas Pancasila 

Syarat mendapatkan vaksihn Sinovac di Jakarta:

- Terbuka untuk umum dan seluruh Sivitas Akademika Universitas Pancasila

- Usia minimal 18 tahun

- Tidak sedang hamil 

- Membawa KTP DKI Jakarta atau Surat Keterangan Domisili/Surat Keterangan Bekerja di Jakarta

- Bersedia mematuhi protokol kesehatan dan aturan selama pelaksanaan vaksinasi 

- Melakukan pendaftaran melalui bit.ly/SentraVaksinUP 

3. Sentra Vaksinasi Kalbis Institute

Jadwal dan Pendaftaran:

- Senin 28 Juni 2021,

Sesi 1: http://bit.ly/VaksinKalbisDay1Sesi1

Sesi 2: http://bit.ly/VaksinKalbisDay1Sesi2  

- Selasa 29 Juni 2021,

Sesi 1: http://bit.ly/VaksinKalbisDay2Sesi1  

Sesi 2: http://bit.ly/VaksinKalbisDay2Sesi2  

- Rabu 30 Juni 2021,

Sesi 1: http://bit.ly/VaksinKalbisDay3Sesi1  

Sesi 2: http://bit.ly/VaksinKalbisDay3Sesi2  

- Kamis 1 Juli 2021,

Sesi 1: http://bit.ly/VaksinKalbisDay4Sesi1  

Sesi 2: http://bit.ly/VaksinKalbisDay4Sesi2  

Syarat: 

- Mahasiswa/i, pelajar, masyarakat umum

- Usia 18 tahun ke atas

-  eKTP DKI atau Surat Keterangan domisili dari RT/RW setempat

- Tidak menerima peserta vaksin tanpa registrasi terlebih dahulu

- Vaksin yang diberikan Sinovac

4. Mal Taman Anggrek

Jadwal: Senin-Jumat pukul 10:00-14:00

Syarat:

- Kuota terbatas setiap hari (Kuota Walk In dapat cek secara berkala di IG Story @maltamananggrek) 

- Pendaftaran tidak dapat diwakilkan

- Membawa identitas asli dan melakukan verifikasi data ditempat. Untuk warga DKI Jakarta wajib membawa KTP sedangkan warga luar DKI Jakarta wajib membawa KTP dan Surat Keterangan Domisili DKI


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Yuliana Hema
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper