Bisnis.com, JAKARTA—Terjadi bentrokan antara petugas Satpol PP dan warga Kampung Pulo, Jatinegara Jakarta Timur.
Bentrokan tersebut terjadi lantaran warga menolak niat Pemprov DKI untuk melaksanakan relokasi dan menertibkan bangunan liar yang ada di Kampung Pulo atau bantaran Kali Ciliwung, Jakarta Timur.
Berdasarkan pantauan Bisnis, Warga yang sebagian besar berusia muda dan berjenis kelamin laki-laki menghadang barisan Satpol PP yang berupaya masuk ke kawasan Kampung Pulo.
Meski suasana sempat memanas dan terjadi beberapa kali lemparan batu serta gas air mata, Warga dan Satpol PP menahan untuk tidak meluapkan kemarahan dan kontak fisik.
Saat ini, perwakilan Satpol PP dan Polisi tengah berupaya berbicara dengan warga agar proses relokasi bisa berlangsung.
RELOKASI KAMPUNG PULO: Warga dan Satpol PP Terlibat Bentrok
Terjadi bentrokan antara petugas Satpol PP dan warga Kampung Pulo, Jatinegara Jakarta Timur.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Feni Freycinetia Fitriani
Editor : Mia Chitra Dinisari
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
4 menit yang lalu
Polisi Sita Aset Kasus Judi Online Komdigi Rp167 Miliar, Ini Daftarnya
6 jam yang lalu
Situasi Keamanan H-2 Pencoblosan Pilkada Jakarta 2024
1 hari yang lalu
Ridwan Kamil Klaim Punya Survei Internal, Lampaui Pramono-Doel?
1 hari yang lalu