Bisnis.com, JAKARTA – Dinas Kesehatan DKI Jakarta dan pihak swasta menggelar vaksinasi Covid-19 dosis tiga atau booster di sejumlah titik lokasi pada hari ini, Jumat (22/4/2022).
Vaksinasi booster ditujukan bagi warga berusia 18 tahun ke atas, dan sudah mendapat suntikan dosis satu dan dua. Adapun, jarak vaksinasi booster dengan dosis kedua minimal 3 bulan.
Warga yang ingin mendapat suntikan vaksin booster harus memiliki tiket vaksin ketiga di aplikasi Peduli Lindungi.
Adapun, jenis vaksin Covid-19 yang digunakan adalah Moderna, Pfizer, AstraZeneca (AZ), Sinovac.
Jadwal lokasi vaksinasi booster di Jakarta hari ini, 22 April 2022:
Jakarta Timur
1. Ponpes Minhajurrosyidin di Kelurahan Lubang Buaya. Pukul: 08.00-08.30 WIB, 172 dosis, jenis vaksin Moderna.
2. Puskesmas Kelurahan Cililitan, Kelurahan Cililitan. Pukul: 09.30-11.00 WIB, 22 dosis, jenis vaksin Moderna.
Baca Juga
3. Gedung Wira Purusa LVRI Duren Sawit. Pukul: 13.00-14.00 WIB, 21 dosis, jenis vaksin Pfizer, AZ, Sinovac.
4. Puskesmas Kelurahan Bidara Cina, Kelurahan Bidara Cina. Pukul: 08.00-11.00 WIB, 21 dosis, jenis vaksin AZ, Pfizer, Sinovac.
5. SDN Utan Kayu Selatan. Pukul: 09.30-10.30 WIB, 21 dosis, jenis vaksin Moderna
Jakarta Barat
1.Puskesmas Kecamatan Kalideres, Kelurahan Pegadungan. Pukul: 19.00-20.00 WIB, 91 dosis, jenis vaksin Pfizer, AZ, Sinovac.
2. AEON Mall Tanjung Barat, Kelurahan Kembangan Selatan. Pukul: 12.00-13.00 WIB, 120 dosis, jenis vaksin Moderna.
3. Sekolah MAN 16 Tegal Alur. Pukul: 08.00-09.00 WIB, 73 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
4. Plaza Slipi Jaya, Palmerah. Pukul: 09.00-09.30 WIB, 73 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
5. Green Sedayu Mall, Cengkareng Barat. Pukul: 11.00-11.30 WIB, 71 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
Jakarta Selatan
1.PIM 3 City Hall, Kelurahan Pondok Pinang. Pukul: 18.00-18.30 WIB, 74 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
2. Klinik Medika Plaza, Ragunan. Pukul: 18.30-19.00 WIB, 22 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
3. RPTRA Bhineka, Petukangan Utara. Pukul: 10.00-10.30 WIB, 22 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
4. Beranda Nusantara Mall Kota Kasablanka, Kelurahan Menteng Dalam. Pukul: 09.00-12.00 WIB, 21 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
5. Puskesmas Kelurahan Pejaten Barat. Pukul: 10.00-12.00 WIB, 20 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
Jakarta Utara
1.Artha Graha Peduli, Ancol. Pukul: 10.00-12.00 WIB, 20 dosis, jenis vaksin AZ, Pfizer, Sinovac.
2. Gedung Judo, Kelapa Gading Timur. Pukul: 09.30-10.00 WIB, 10 dosis, jenis vaksin Moderna.
3. LRT Jakarta Pegangsaan Dua. Pukul: 09.30-10.00 WIB, 32 dosis, jenis vaksin AZ, Pfizer, Sinovac.
Jakarta Pusat
1. Kantor Kelurahan Kemayoran. Pukul: 09.00-09.30 WIB, 22 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
2. Puskesmas Kecamatan Sawah Besar, Kelurahan Mangga Dua Selatan. Pukul: 16.30-19.00 WIB, 22 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
3. Kantor Kelurahan Kebon Kosong. Pukul: 09.30-10.00 WIB, 21 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Sinovac.
4. Pasar Metro Atom Pasar Baru, Kelurahan Mangga Dua Selatan. Pukul: 16.30-19.00 WIB, 21 dosis, jenis vaksin AS, Pfizer, Moderna.
5. Puskesmas Kelurahan Kebon Sirih. Pukul: 10.30-11.00 WB, 21 dosis, jenis vaksin AZ, Pfizer, Sinovac.