Bisnis.com, JAKARTA – Program vaksinasi dosis ketiga (booster pertama) dan keempat (booster kedua) Covid-19 digelar untuk melayani warga DKI Jakarta di sejumlah titik lokasi pada hari ini, Selasa (7/3/2023)
Layanan tersedia bagi masyarakat masyarakat yang telah memenuhi syarat seperti berusia 18 tahun ke atas dan sudah mendapatkan vaksin primer lebih dari 6 bulan yang lalu.
Sementara itu, kombinasi awal untuk vaksin booster akan diberikan dengan catatan, apabila vaksin premier sinovac maka booster yang akan diberikan adalah setengah (1/2) dosis Pfizer atau setengah dosis AstraZeneca.
Sedangkan, untuk penerima vaksin premier AstraZeneca, maka booster yang akan di berikan adalah setengah (1/2) dosis Pfizer atau setengah dosis Moderna.
Selanjutnya, untuk penerima vaksin premier Moderna, Pfizer, Sinopharm, dan merk vaksin lainnya maka booster yang akan di berikan masih menunggu petunjuk teknis Kementerian Kesehatan (kemenkes) RI.
Vaksin yang diberikan juga berdasakan ketersediaan vaksin yang ada dan hasil riset yang disetujui oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), ITAGI, dan WHO.
Baca Juga
Adapun, bagi Ibu hamil, dapat diberikan booster vaksin Covid-19 dengan vaksin Pfizer dan Moderna dengan catatan dalam izin keamanan yang telah dikeluarkan oleh pemerintah.
Peserta vaksin diimbau membawa KTP atau fotokopi Kartu Keluarga (pendaftar usia 12-17 tahun), kartu vaksinasi primer, dan alat tulis. Perhatikan juga jenis vaksin yang digunakan di masing-masing.
Dikutip dari laman corona.jakarta.go.id, berikut jadwal dan lokasi Vaksin Booster pada Selasa (7/3/2023):
Jakarta Selatan
- Kota Kasablanka Beranda Nusantara LG, untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 10.00 WIB dan selesai pada 12.00 WIB dengan total sebanyak 75 kuota, Kecamatan Tebet, Menteng Dalam.
- Kota Kasablanka Beranda Nusantara LG, untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 10.00 WIB dan selesai pada 12.00 WIB dengan total sebanyak 75 kuota, Kecamatan Tebet, Menteng Dalam.
Jakarta Utara
Tidak Menyelenggarakan
Jakarta Barat
Tidak Menyelenggarakan
Jakarta Pusat
- LT. UG Gajah Mada Plaza, untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 11.00 WIB dan selesai pada 14.00 WIB dengan total sebanyak 50 kuota, Kecamatan Gambir, Petojo Utara.
- LT. UG Gajah Mada Plaza, untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 11.00 WIB dan selesai pada 14.00 WIB dengan total sebanyak 50 kuota, Kecamatan Gambir, Petojo Utara.
- Taman Lapangan Banteng (Depan Hotel Borobudur), untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 09.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 25 kuota, Sawah Besar, Pasar Baru.
- Taman Lapangan Banteng (Depan Hotel Borobudur), untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 09.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 25 kuota, Sawah Besar, Pasar Baru.
Jakarta Timur
- Hermina Jatinegara, untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 09.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 30 kuota, Kecamatan Jatinegara, Kampung Melayu.
- Puskesmas Kelurahan Bidara Cina 2, untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 08.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 60 kuota, Kecamatan Jatinegara, Bidara Cina.
- Puskesmas Kecamatan Jatinegara, untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 08.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 50 kuota, Kecamatan Jatinegara, Bali Mester.
- Puskesmas Kelurahan Cipinang Besar Utara, untuk vaksin dosis ketiga AztraZeneca/Pfizer/Sinovac yang dimulai pukul 09.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 30 kuota, Kecamatan Jatinegara, Cipinang Besar Utara.
- Hermina Jatinegara, untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 10.00 WIB dan selesai pada 12.00 WIB dengan total sebanyak 30 kuota, Kecamatan Jatinegara, Kampung Melayu.
- Puskesmas Kelurahan Bidara Cina 2, untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 08.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 60 kuota, Kecamatan Jatinegara, Bidara Cina.
- Puskesmas Kecamatan Jatinegara, untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 10.00 WIB dan selesai pada 12.00 WIB dengan total sebanyak 50 kuota, Kecamatan Jatinegara, Bali Mester.
- Puskesmas Kelurahan Cipinang Besar Utara, untuk vaksin dosis keempat Pfizer yang dimulai pukul 09.00 WIB dan selesai pada 10.00 WIB dengan total sebanyak 30 kuota, Kecamatan Jatinegara, Cipinang Besar Utara.